Terletak di Denpasar, 1,8 km dari Terminal Bus Ubung, Neo Denpasar by ASTON menyediakan akomodasi dengan kolam renang outdoor, parkir pribadi, dan taman.
Terletak di Ubud, 3,6 km dari Monkey Forest Ubud, The Westin Resort & Spa Ubud, Bali menawarkan akomodasi dengan 2 restoran, bar lobi, tempat parkir pribadi gratis, kolam renang luar ruangan, spa, dan...
Maria Margaretha Yvonne
Dari
Indonesia
Pelayanan front liners/reception dan waitress selama breakfast : baik.
Pelayanan petugas security saat kedatangan pengecekan kendaraan : buruk cenderung seperti preman.
Bali Spirit Hotel & Spa terletak di dekat pusat daerah Ubud, 1 jam berkendara dari Bandara Internasional Ngurah Rai. Hotel ini menawarkan spa, kolam renang outdoor, dan Wi-Fi gratis di seluruh...
fitria
Dari
Indonesia
Sesuai dgn suasana Ubud yg tenang dan hening. Kamar sangat luas.
Berlokasi di Canggu, OYO 1207 Pondok 789 Near Canggu Echo beach menyediakan akomodasi dengan teras pribadi. Hotel bintang 2 ini memiliki WiFi gratis dan kamar ber-AC dengan kamar mandi pribadi.
Yudha
Dari
Indonesia
Pelayanan cukup ramah, fasilitas sangat bagus. Kebersihan sangat terjaga, AC pun dingin. Water heater berfungsi dengan baik. Everything's great so far!
Sanctoo Suites & Villas menawarkan akomodasi di Singapadu, sebuah desa di selatan Ubud. Vila ini memiliki kolam renang outdoor pribadi, sauna, serta pusat spa dengan pemandangan lembah dan sawah.
Shinta
Dari
Indonesia
Atmosfir, staff, fasilitas... semuanya top notch. Kamar luas, bersih & wangi. Breakfast enak, & satu area dgn Bali zoo. Sy sdh berkali2 ke bali dan berkali2 jg menginap di hotel yg berbeda, sanctoo are one of the hotel yang men-treat tamunya really equal tanpa membeda2kan antara turis lokal & mancanegara. Menginap disini sdh include free ticket ke bali zoo & free photo session di area hotel. Sangat berkesan buat saya & keluarga. Thank you sanctoo..
Kami punya lebih dari 70 juta ulasan akomodasi, dan semuanya berasal dari tamu asli dan terverifikasi.
Bagaimana caranya?
1
Pesan dulu
Pesan dulu
Untuk memberi ulasan, Anda harus membuat pemesanan terlebih dahulu. Begitulah caranya bagaimana ulasan kami berasal dari tamu asli yang telah menginap di akomodasi yang mereka pilih.
2
Nikmati masa inap Anda
Nikmati masa inap Anda
Saat tamu sedang menginap, mereka bisa lihat apakah kamarnya nyaman, para staf nya ramah, dan hal-hal lainnya.
3
Terakhir, beri ulasan
Terakhir, beri ulasan
Setelah menginap, tamu akan memberi tahu kami tentang masa inap mereka. Kami akan periksa terlebih dahulu setiap ulasan dan keasliannya sebelum ditampilkan di website kami.
Jika Anda memesan lewat kami dan ingin menulis ulasan, harap login dulu.