MATHIS Retreat Ubud
MATHIS Retreat Ubud
- Pemandangan
- Taman
- Kolam renang
- WiFi gratis
- Teras
- Balkon
- Parkir gratis
- Bathtub
- AC
- Resepsionis 24 Jam
Anda mungkin memenuhi syarat diskon Genius di MATHIS Retreat Ubud. Untuk memeriksa apakah diskon Genius tersedia untuk tanggal yang Anda pilih, login.
Diskon Genius di akomodasi ini tergantung tanggal pemesanan, tanggal menginap, dan promo lainnya yang tersedia.
MATHIS Retreat Ubud menawarkan tempat peristirahatan yang damai dengan pemandangan sawah yang tenang, di tengah kawasan alam yang hijau. Akomodasi ini memiliki restoran dan kolam renang tanpa batas outdoor, serta menyediakan akses Wi-Fi gratis. Kamar dan bungalow yang mewah menampilkan arsitektur dan dekorasi bergaya Bali yang modern. Semua dilengkapi perabotan lengkap dengan teras pribadi, area tempat duduk dengan sofa, dan TV layar datar. Anda dapat memanjakan diri dengan layanan pijat di spa, atau melakukan perjalanan trekking atau bersepeda. Layanan penyewaan sepeda juga tersedia bagi yang ingin menjelajahi daerah sekitarnya. Terracotta Restaurant menyajikan berbagai hidangan tradisional Indonesia dan Barat. Layanan kamar juga tersedia jika Anda ingin bersantap di dalam kamar. MATHIS Retreat Ubud berjarak 5 menit berkendara dari Pusat Ubud yang semarak, yang menawarkan berbagai restoran internasional. Akomodasi ini dapat dicapai dalam 1 jam berkendara dari Kuta dan Bandara Internasional Ngurah Rai.
Pasangan menyukai lokasinya — mereka memberi nilai 9,1 untuk perjalanan dua orang.
Jarak di deskripsi akomodasi dihitung menggunakan © OpenStreetMap
Fasilitas paling populer
- Kolam renang outdoor
- WiFi gratis
- Antar-jemput bandara
- Spa & pusat kesehatan
- Kamar keluarga
- Restoran
- Parkir gratis
- Pembuat teh/kopi di semua kamar
- Bar
Kategori:
Pilih topik ulasan yang ingin dibaca:
Yang disukai tamu yang menginap di sini
- Mariam
Uni Emirat Arab
“Amazing facilities, super friendly and nice staff. Food at hotel was really good. Further away from Ubud central but thats what we wanted.” - Ouwehand
Jerman
“A great hotel with exceptional service and restaurant. We really enjoyed staying here” - Debra
Australia
“This is a beautiful little retreat away from the craziness of Ubud traffic. Its not a long trip into town maybe about 5mins taxi. Too far to walk. We hired a little scooter so it wasnt a problem for us. Absolutely loved waking up to the rice...” - Peter
Denmark
“An incredible location overlooking the beautiful rice fields north of Ubud center. The pool and restaurant are really good and the staff is sooo nice and welcoming.” - Olivia
Inggris Raya
“The best and friendly staff, nice pool and surroundings, nice rooms, good selection for breakfast and loved the complimentary activities.” - Alexandra
Hungaria
“The breakfast was very delicious. Kind and helpful staff. The hotel has a calm and peaceful atmosphere. Beautiful pool and garden area. It's around 10 min taxi away from the center of Ubud.” - Hlinková
Slowakia
“Had a wonderful stay at the Mathis Retreat. Staff were so kind and very hospitable. A very quiet and relaxed location with beautiful rice field wiev. Food was absolutelly excelent - taste, styling and service. Great pool and a lot of activities -...” - Rowen
Belanda
“Amazing staff, the sweetest team, always there to help and serve, just wonderful.” - Thwin
Selandia Baru
“Beautiful ricd fields. Swimming Pool, duck feeding daily at 11am. Free shuttle service 3 times daily (11am, 2pm, 5pm) and pick up from Ubud central (11:30am, 2:30pm, 5:30pm). Really good Alacarte breakfast (various fruits, pastries, fruit juice,...” - Claire
Australia
“Absolutely stunning property location , beautiful pool . Amazing breakfasts . and added inclusions like guided rice paddy walk , balinese offering class . great staff . Gorgeous and not expensive”
Sekitar hotel
Restoran1 restoran di tempat
- Terracotta Restaurant
- MasakanPrancis • Indonesia • Asia • Eropa
- Makanan khususVegetarian • Bebas Gluten
Fasilitas MATHIS Retreat UbudFasilitasnya luar biasa! Skor ulasan: 9
Fasilitas paling populer
- Kolam renang outdoor
- WiFi gratis
- Antar-jemput bandara
- Spa & pusat kesehatan
- Kamar keluarga
- Restoran
- Parkir gratis
- Pembuat teh/kopi di semua kamar
- Bar
Kamar Mandi
- Tisu toilet
- Handuk
- Bathtub atau shower
- Sandal
- Kamar mandi pribadi
- Toilet
- Peralatan mandi
- Jubah mandi
- Pengering rambut
- Bathtub
- Shower
Kamar Tidur
- Seprai
- Lemari
- Jam alarm
Pemandangan
- Pemandangan
Outdoor
- Perabotan luar ruangan
- Teras berjemur
- Teras
- Taman
Dapur
- Ketel listrik
Amenitas Kamar
- Rak pengering baju
- Papan Jemur Baju
Kegiatan
- Kelas memasakBiaya tambahan
- Tur atau kelas mengenai budaya lokalBiaya tambahan
- Happy hourBiaya tambahan
- Tur sepedaBiaya tambahan
- Tur jalan kakiBiaya tambahan
- BersepedaLokasi berbeda
- HikingBiaya tambahanLokasi berbeda
Ruang Tamu
- Area tempat duduk
- Meja kerja
Media/Teknologi
- TV layar datar
- TV kabel
- TV satelit
- Telepon
- TV
Makanan & Minuman
- Buah-buahanBiaya tambahan
- Anggur/sampanyeBiaya tambahan
- Makanan anakBiaya tambahan
- Menu diet spesial (berdasarkan permintaan)
- Sarapan dalam kamar
- Bar
- Minibar
- Restoran
- Pembuat teh/kopi
InternetWi-Fi tersedia di seluruh hotel dan tidak dikenai biaya.
Tempat ParkirParkir umum gratis tersedia di lokasi properti (reservasi tidak diperlukan).
- Parkir difabel
Layanan resepsionis
- Check-in/out pribadi
- Layanan concierge
- Penitipan bagasi
- Meja layanan wisata
- Check-in/check-out cepat
- Resepsionis 24 Jam
Hiburan dan layanan keluarga
- Layanan penjagaan anakBiaya tambahan
Layanan kebersihan
- Layanan kebersihan harian
- Jasa penyetrikaanBiaya tambahan
- Dry cleaningBiaya tambahan
- LaundryBiaya tambahan
Fasilitas bisnis
- Faks/fotokopi
Keamanan
- Pemadam api
- Alarm asap
- Akses kunci kartu
- Akses kunci
- Keamanan 24 jam
- Brankas
Umum
- Layanan antar-jemput
- AC
- Bebas rokok di semua ruangan
- Layanan bangun tidur
- Pemanas ruangan
- Penyewaan mobil
- Kipas angin
- Kamar keluarga
- Antar-jemput bandaraBiaya tambahan
- Kamar bebas rokok
- Layanan kamar
Kolam renang outdoorGratis!
- Buka sepanjang tahun
- Untuk semua usia
- Kolam renang dengan pemandangan
- Handuk kolam renang/pantai
Kebugaran
- Kelas yoga
- Pijat seluruh tubuh
- Pijat kaki
- Pijat punggung
- Paket spa/wellness
- Spa lounge/area relaksasi
- Fasilitas Spa
- Payung matahari
- PijatBiaya tambahan
- Spa & pusat kesehatanBiaya tambahan
Bahasa yang digunakan
- Bahasa Inggris
- Bahasa Prancis
- Bahasa Indonesia
Aturan menginapMATHIS Retreat Ubud menerima permintaan khusus - masukkan di langkah berikutnya!
Kebijakan anak
Anak-anak bisa menginap.
Anak berusia 18 tahun ke atas akan dikenakan harga dewasa di akomodasi ini.
Untuk melihat informasi harga dan okupansi yang tepat, mohon tambahkan jumlah dan usia anak dalam grup Anda di pencarian.
Kebijakan ranjang bayi dan tempat tidur ekstra
Harga untuk ranjang bayi dan tempat tidur ekstra tidak termasuk dalam harga total, dan harus dibayar secara terpisah ketika Anda menginap.
Jumlah tempat tidur ekstra dan ranjang bayi yang diperbolehkan tergantung opsi yang Anda pilih. Harap periksa opsi yang dipilih untuk info selengkapnya.
Semua ranjang bayi dan tempat tidur ekstra tergantung ketersediaan.

